Mahasiswa UDB Raih Juara 3 Duta Lingkungan Hidup Kabupaten Karanganyar
Kategori:
Berita Universitas
Tanggal:27 November 2021
Mahasiswa adalah salah satu tolak ukur kesuksesan dan pencapaian dari perguruan tinggi yang ia tempati dalam menuntut ilmu. Lagi dan lagi Universitas Duta Bangsa berbangga hati karena telah mencetak mahasiswa-mahasiswi penuh prestasi seperti kali ini dari mahasiswa Prodi Agribisnis Semester 3 Fakultas Sains dan Teknologi dengan nama Tri Purwani telah memenangkan Juara 3 Duta Lingkungan Hidup Kab. Karanganyar, berpengalaman sebagai Wakil Pengurus BEM FST 2020/2021 dan Koordinator Div. Sospol BEM FST 2021/2022. Pencapaian yang diraih Tri Purwani menjadi kebanggaan tersendiri yang dirasakan oleh Perguruan Tinggi ketika para Mahasiswanya memiliki beragam prestasi dari segala bidang.
Universitas Duta Bangsa (UDB) Surakarta meluluskan sebanyak 465 wisudawan pada acara wisuda ke-30 untuk Tahun Akademik 2023/2024 yang dilaksanakan di Hotel Grand Mercure Solo Baru, Sukoharjo, pada Sabtu, 12 Oktober 2024... Selengkapnya
Universitas Duta Bangsa (UDB) Surakarta perluas kerja sama internasional melalui penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dengan Attarkiah Islamiah Intitute Thailand... Selengkapnya