Akreditasi Program Studi S1 Akuntansi Fakultas Hukum Dan Bisnis
Kategori:
Berita Universitas
Tanggal:09 April 2022
KEPUTUSAN
BADAN AKREDITASI NASIONAL PERGURUAN TINGGI
NOMOR : 2251/SK/BAN-PT/Akred/S/IV/2021
Resmi dinyatakan Fakultas Hukum dan Bisnis Universitas Duta Bangsa Surakarta Program Studi S1 Akuntansi ter-Akreditasi "BAIK"
berkat perjuangan yang optimal dari seluruh tim akreditasi, maka Program Studi Akuntansi mendapatkan Akreditasi "BAIK". Dengan didapatkannya Akreditasi "BAIK" oleh Program Studi Akuntansi, diharapkan Universitas Duta Bangsa Surakarta akan terus meningkat dan berkembang langkah demi langkahnya, karena tercapainya pencapaian yang diharapkan merupakan kebahagiaan yang tak ternilai.
Program Studi S1 Keperawatan Universitas Duta Bangsa Surakarta, menyelenggarakan Lokakarya Peningkatan Inovasi Pembelajaran Dengan Pendekatan Pembelajaran Berbasis... Selengkapnya
Universitas Duta Bangsa (UDB) Surakarta melaksanakan kegiatan International Community Service (ICS) dengan tema “Education and Application of Microgreen Cultivation for Food Security with High Nutritional Value”... Selengkapnya
Ruang pertemuan SMA Negeri 4 Surakarta hari ini berdenyut seperti papan kontrol masa depan: penuh guru, penuh gagasan, dan penuh asa untuk membangun ekosistem sekolah yang... Selengkapnya